Assalamualaikum wr.wb
Alhamdulillah kita semua masih diberi kesehatan oleh Allah SWT. Di hari ini saya sedang belajar tentang membuat form database pada php mysql.
Disini saya menggambil database yang sudah saya buat pada pertemuan yang lalu yaitu database puskesmas.
Nah berikut ini adalah contoh dari form database puskesmas yang sudah saya buat :
1. Kita buat form terlebih dahulu dengan script seperti contoh dibawah ini.Disini saya membuat form didalam table.
2. kemudian kita harus membuat juga insert2 fungsinya yaitu untuk mengetahui apakah pada insert 1 sudah berhasil di inputkan ke dalam database yang sudah kita buat.
3. jika sudah berhasil membuat 1 form insert kita beri tombol button untuk masuk ke dalam insert 2(hasil dari insert 1).
4. Mulailah membuat script untuk insert 2 lihat contoh dibawah ini.
5. Pada script diatas adalah hasil dari insert 1, dan yang pali utama dari script diatas yang perlu kita perhatikan yaitu pada penulisan seperti contoh dibawah ini.
6.Berikut ini adalah hasilnya jika berhasil.
7. Nah langkah selanjutnya kita cek pada script database puskesmas dan kita harus samakan nama table yang kita buat untuk insert tadi karena juika db tidak sama maka tidak akan muncul pada web browser.
Berikut ini adalah script dari db puskesmas.
8. Hal yang harus kita perhatikan pada script diatas adalah seperti gamabar dibawah ini.
karena itu adalah cara mengambil dari dalam databasenya. agar bisa ditampilkan dalam web browser.
9. Berikut ini hasil dari database puskesmas sebelum kita insert.
10. Kita kembali ke dalam insert dan mulai untuk mengisi isi dalam form tujuannya agar database puskesmas itu bisa kita tambah dengan 1 pasien lagi yaitu dengan cara kita isikan seluruh isi dalam form yang belum pernah kita buat di db tersebut. contoh :
11. lalu klik tombol button save dan otomatis akan masuk pada insert 2, berikut ini adalah hasil dari db puskesmas yang sudah saya tambahkan pada insert.php tadi.
Sekian dulu sharing saya kali ini semoga bermanfaat. bila blog saya kali ini kurang memuaskan mohon maklum adanya karena saya juga masih dalam proses belajar. hehehehe :)
Terima kasih silahkan mencoba :)
Wassalamualaikum wr.wb
0 komentar:
Posting Komentar